Wisatalombok.co.id, Oleh Oleh Khas Kabupaten Cirebon — Kabupaten Cirebon merupakan salah satu kota Jawa Barat yang terkenal dengan berbagai macam oleh-oleh khas yang dapat membuat wisatawan terpesona.
Banyak masyarakat lokal maupun wisatawan yang datang ke Kabupaten Cirebon hanya untuk mencari oleh-oleh khas dari kota ini.
Selain memiliki banyak destinasi wisata lama, kota ini juga memiliki cukup banyak kuliner khas, mula dari makanan berat hingga makanan ringan yang cukup melegenda.
Setelah seharian menikmati indahnya Kota Cirebon, kamu bisa mencoba mampir ke beberapa warung makan untuk mengisi perut yang lapar.
Tentu ennak banget, bukan?
Nah, jika kamu ingin mencari Oleh Oleh Khas Kabupaten Cirebon? Tidak sulit karena cukup banyak toko yang menjual camilan khas Cirebon ini.
Maka dari itu, simak terus artikel kali ini hingga selesai ya, admin bakal merekomendasikan 10 jenis Oleh Oleh Khas Kabupaten Cirebon yang patut kamu coba.
Berikut ini selengkapnya~
Daftar Isi
Keripik Tempe

Untuk kamu yang sedang berkunjung ke Kabupaten Cirebon, sayang banget jika kamu tidak membeli Keripik Tempe sebagai Oleh Oleh Khas Kabupaten Cirebon untuk keluarga ataupun sanak sodara.
Tentunya soal rasa, harga tidak perlu kamu ragukan lagi~
Nah, Keripik tempe merupakan oleh-oleh khas Kabupaten Cirebon yang terkenal dan sangat diminati oleh wisatawan.
Selain itu, Keripik tempe ini terbuat dari tempe yang diiris tipis, kemudian digoreng dengan cara khusus hingga kering dan renyah.
Keripik tempe ini rasanya gurih dan memiliki aroma khas tempe. Oleh Oleh Khas Kabupaten Cirebon tersebut juga bisa kamu jadikan oleh-oleh untuk keluarga dekat rumah.
Nasi Jamblang

Makanan khas ini menjadi salah satu makanan legendaries dan hingga kini masih digemari. Makanan ini berasal dari wilayah barat kota Cirebon yang bernama desa Jamblang, itulah sebabnya orang-orang beri nama nasi jamblang.
Nasi jamblang ini memiliki bentuk yang unik karena terbungkus menggunakan daun jati yang dengan lauk pauk dan tersaji secara prasmanan.
Untuk rasanya enak banget lho~
Pada awalnya daun jadi digunakan untuk membungkus nasi beserta lauk, namun kini sudah mengikuti perkembangan zaman dan hanya digunakan sebagai alas piring.
Jadi, Nasi Jamblang ini sangat cocok untuk kamu jadikan buah tangan, baik untuk keluarga ataupun sanak sodara kamu.
Jangan sampai kelewatan ya~
Telor Gabus

Makana khas Kabupaten Cirebon yang satu ini sangatlah menarik salah satunya Telor Gabus menjadi makanan khas yang terbuat dari telur ikan gabus yang digoreng kering dan biasanya diolah menjadi camilan.
Soal rasa tidak perlu kamu ragukan lagi, soal setiap wisata baik dalam negeri ataupun luar suka dengan makanan yang satu ini.
Selain itu, untuk harganya juga terbilang murah kok, tidak sampai membuat kantog kamu bolong, sessuai budget.
Manriknya, Telor Gabus ini mempunyai aroma khas ikan gabus yang sangat khas
Maka dari itu, jika kamu berkunjung ke Kabupaten Cirebon jangan sampai lupa untuk menikmati Telor Gabus, kamu juga bisa untuk mambawa pulang.
Kerupuk Melarat

Meski namanya kerupuk melarat namun bukan berarti membuat kamu melarat atau miskin ketika menyantapnya.
Hanya saja penyajian kerupuk khas Cirebon ini sangat sederhana, yang dimasukkan ke dalam kantong plastick kemudian terikattali menggunakan rafia, sehingga namanya kerupuk melarat.
Meski begitu kerupuk ini memiliki warna yang menarik dan rasa yang enak dan lezat. Untuk harga kerupuk warna – warni ini admin jamin murah meriah.
Agar rasa kerupuk ini lebih mantap kamu bisa menambahkan sambal asam pada kerupuk melarat agar rasanya semakin nikmat. Untuk dapat menikmati kerupuk ini kita harus mengeluarkan kocek Rp10.000 ini admin jamin pas untuk menemani segala acara dekat rumah.
Jangan sampai kelewatan ya, untuk membeli Oleh Oleh Khas Kabupaten Cirebon~
Kue Lapis Legit

Siapa yang belum pernah mendengar nama Kue Lapis Legit? Makanan khas yang satu ini sudah sangat terkenal, bahkan sudah ada beberapa wilayah lain seluruh Indonesia.
Kue lapis legit merupakan salah satu makanan khas yang biasanya terhidang saat hari-hari raya seperti Lebaran dan Natal.
Selain itu, Kue Lapis Legit Kabupaten Cirebon mempunyai rasa dan aroma yang khas dan manis yang nikmat jika kamu sajikan untuk keluarga sebagai hadiah spesial.
Untuk harganya juga terbilang murah kok, tidak sampai membuat kantong kamu bolong, sesuai budget.
So, Kue Lapis Legit ini sangat cocok untuk kamu beli, sebagai Oleh Oleh Khas Kabupaten Cirebon untuk keluarga ataupun kerabar dekat rumah kamu.
Jangan sampai kelewatan ya~
Terasi Cirebon

Bingung dengan Oleh Oleh Khas Kabupaten Cirebon apa yang akan kamu bawa pulang ketika mengunjungi kota Cirebon? Kota Cirebon sendiri memang terkenal sebagai kota udang.
Oleh karena itu membawa Oleh Oleh Khas Kabupaten Cirebon yang terbuat dari olahan udang adalah salah satu solusi. Terasi Cirebon yang terbuat dari udang asli bisa menjadi pilihan berbelanja kamu untuk kamu bawa pulang.
Terasi udang Cirebon yang khas ini memiliki cita rasa yang nikmat, terutama ketika kamu jadikan olahan makanan seperti sambal terasi, kangkung sambal terasi dan masih banyak lagi olahan dari terasi.
Untuk harga satu bungkus terasi Cirebon ini cukup bersahabat, tidak sampai membuat kantong kamu bolong kok, sesuai budget.
Jangan sampai kelewatan ya~
Sirup Tjampolay

Nah, Sirup tjampolay turut meramaikan dunia kuliner pada kota Cirebon. Sirup ini cocok sekali kamu nikmati bersama keluarga sambil bersantai dan ditemani sekaleng biskuit.
Aneka rasa khas yang bervariasi menjadikan minuman ini cukup populer, bukan hanya bagi warga local namun juga bagi para wisatawan yang datang.
Rasa segar sirup akan semakin nikmat jika lengkap dengan es batu, selain itu aromanya yang wangi dan harus menambah selera penikmatnya.
Salah satu yang menjadi favorit adalah rasa pisang susu yang manis dan segar. Untuk mendapatkan sebotol sirup kamu bisa mencarinya pada pusat perbelanjaan atau dekat toko Oleh Oleh Khas Kabupaten Cirebon.
Jangan sampai kelewatan ya~
Kerupuk Udang

Nah, Ketika kamu berburu oleh oleh khas Cirebon belum lengkap rasanya jika belum membeli kerupuk udang khas Cirebon.
Kerupuk uang ini merupakan salah satu varian makanan atau produk yang terbuat menggunakan udang, karena memang kota Cirebon terkenal sebagai kota udang.
Terdapat dua varian kerupuk uang yaitu kerupuk matang siap santap serta kerupuk mentah. Setelah sampai dekat rumah kamu bisa langsung menggorengnya untuk teman makan bersama keluarga.
Selain itu, untuk harganya juga terbilang murah kok, tidak sampai membuat kantong kamu bolong, sesuai budget.
Jadi, untuk kamu yang sedang berkunjung ke Kota Cirebon? Jangan sampai kelewata ya, untuk membeli Kerupuk Udang.
Tape ketan Daun Jambu

Nah, Jika kamu selama ini membungkus tape ketan menggunakan daun pisang, maka berbeda dengan makanan khas Cirebon yang satu ini.
Warga Cirebon membuat tape ketan yang terbungkus menggunakan daun jambu, hal inilah yang membuat tape ketan Cirebon berbeda dari tape ketan pada umumnya.
Selain itu, untuk harganya Tape ketan Daun Jambu ini juga terbilang murah kok, tidak sampai membuat kantong kamu bolong, sesuia budget.
Tape ketan ini cukup mudah kamu temukan disekitar kota Cirebon, namun jangan kaget dengan rasanya ya sebab rasa tape ketan ini lebih masam.
Ikan Asin

Kota Cirebon yang berdekatan dengan laut bukan hanya menghasilkan udang sebagai komoditas utamanya, namun banyak pula warga yang mengolah ikan segar menjadi ikan asin.
Banyaknya hasil tangkapan nelayan di sekitar kota Cirebon membuat mereka memutar otak untuk membuat ikan – ikan lebih bernilai ekonomis, salah satunya dengan membuat ikan asin.
Penasaran dengan ikan asin buatan Cirebon? Jangan lupa untuk mampir ke pusat perbelanjaan atau toko oleh oleh yang ada di sekitar kota Cirebon.
Akhir Kata
Oleh-oleh khas Kabupaten Cirebon memang kebanyakan berasal dari makanan dan camilan yang khas sehingga sangat cocok untuk oleh-oleh bagi para penikmat kuliner.
Tidak hanya memiliki rasa yang lezat saja, tetapi juga aroma yang khas. Semua makanan tersebut sangat cocok dijadikan oleh-oleh maupun hadiah untuk keluarga di rumah.
Namun, pastikan untuk membeli produk-produk yang halal dan berkulitas agar terhindar dari hal yang tidak diinginkan.